Contoh Proposal Festival Seni Dan Budaya
Rumusan maksud proposal kegiatan festival pentas seni dan budaya kabupaten bone
1. Rumusan maksud proposal kegiatan festival pentas seni dan budaya kabupaten bone
1 . latar belakang
2. maksud dan tempat
3. kegiatan
waktu dan tempat pelaksanaan
4. anggaran
5. penutup
2. maksud dan tujuan proposal festival pentas seni dan budaya tradisional antar sma bone
Agar anak generasi indonesia dapat mengetahui berapa harganya itu budaya
3. Rumuskan maksud dan tujuan proposal festival pentas seni dan budaya sma se kabupaten bone
Proposal adalah sebuah dokumen tentang suatu kegiatan yang disampaikan dalam bentuk rencana kerja. Proposal terdiri dari dua jenis: penawaran dan kegiatan. Proposal penawaran berciri khas penawaran barang dan jasa untuk memenuhi kebutuhan pihak penerima proposal. Sementara proposal kegiatan ditujukan untuk menggalang bantuan untuk melancarkan sebuah kegiatan.
PembahasanPada kesempatan ini, soal meminta kita untuk menyajikan rumusan maksud dan tujuan proposal Festival Pentas Seni dan Budaya SMA Se-Kabupaten Bone. Berikut kakak akan mencoba menjawab pertanyaan tersebut.
MAKSUD DAN TUJUAN
Kegiatan Festival Pentas Seni dan Budaya SMA Se-Kabupaten Bone dimaksudkan sebagai sebuah ajang rutin di jenjang pendidikan SMA dan merupakan bagian integral dari upaya pemerintah Kabupaten Bone untuk merawat dan melestarikan budaya di wilayah Kabupaten Bone.
Adapun tujuan kegiatna tersebut adalah:
Meningkatkan rasa cinta para pelajar SMA terhadap budaya dan bahasa tradisional BoneMeningkatkan kesadaran masyarakat untuk menggunakan dan melestarikan bahasa tradisional BoneMenjadikan budaya khas Bone sebagai budaya yang dikenal seluruh dunia dan masyarakat.Pelajari lebih lanjut
Pada materi ini, kamu dapat belajar tentang proposal:
https://brainly.co.id/tugas/10871368
Detil jawabanKelas: IX
Mata pelajaran: Bahasa Indonesia
Bab: Bab 12 - Menulis karya ilmiah
Kode kategori: 9.1.12
Kata kunci: proposal kegiatan
4. Buatlah sebuah latar belakang proposal kegiatan festival pentas seni dan budaya tradisional antar SMA kabupaten bone
seni dan budaya tradisional merupakan sesuatu yang perlu kita apresiasikan dan lestarika memlalui berbagai macam cara salah satunya festival pentas seni dan budaya tradisional ini.
Sekolah akan mengadakan festival ini untuk meningkatkan apresiasi siswa terhadap dunia seni dan budaya yang hingga saat ini masih kurang.
selain itu juga dapat menambah kreatifitas dan wawasan para siswa. festival ini juga digunakan untuk menghibur para siswa yang setiap harinya hanya belajar. dengan adanya festival siswa akan lebih merasa lebih terhibur.
5. Buatlah sebuah latar belakang proposal kegiatan festival pentas seni dan budaya tradisional antar SMA kabupaten bone
dalam menghadapi era globalisasi, maka sebagai siswa/siswi kita juga harus belajar dalam melestarikan seni dan budaya tradisional antar SMA sekabupaten bone ini, kami mencoba melakukan sebuah usaha sederhana untuk mengenalkan kepada masyarakat tentang seni dan budaya yang kian terlupakan. usaha yang kami jalankan merupakan sebuah usaha singkat yang mungkin bisa menjadi pemicu perkembangan seni dan budaya di indonesia untuk masa yang akan datang.
Manfaat yang di inginkan dalam pelaksanaan ini adalah melatih setiap siswa agar berani untuk mencoba berkarya di depan umum, melatih kepercayaan diri agar mudah berinteraksi di setiap lingkungan, serta melatih kemandirian.
Harapan dari kegiatan ini adalah agar siswa SMA sekabupaten bone mampu menunjukan bahwa mereka dapat melakukan sesuatu untuk melestarikan dan budaya tradisional indonesia.
6. buatlah sebuah latar belakang proposal kegiatan festival pentas seni dan budaya tradisional antar sma kabupaten bone
Seiring perkembangan waktu dan pesatnya perkembangan teknologi dan informasi serta kurangnya minat dan perhatian para pemuda terhadap seni dan budaya asli milik Indonesia yang semestinya kita lestarikan kini tenggelam di tengah-tengah begitu kuatnya arus budaya asing yang masuk hingga ke pelosok-pelosok desa. Hanya sedikit saja ada seorang remaja ataupun pemuda kita yang bisa membawakan tarian tradisional dan sesuatu yang aneh jika kita menemukan seseorang yang mengenakan batik dalam kesehariannya. Pergeseran adat dan budaya tampaknya telah merubah wajah anak-anak negeri yang lebih memilih budaya asing untuk mereka banggakan. Masuknya budaya barat yang mendapat respon positif dari kalangan remaja tanpa adanya filter dan penyeimbang dari budaya lokal mengakibatkan para remaja, pemuda dan sebagian besar masyarakat mengalami kerancuan dalam memahami dan membedakan antara budaya asli milik Indonesia dengan budaya asing. Melihat kondisi dan fakta di atas pantas kiranya kita memberikan perhatian lebih terhadap permasalahan tersebut dan inilah yang menjadi latarbelakang kami sebagai siswa sma sekabupaten bone akan menyelenggarakan kegiatan festival lintas antar sma dan pentas seni budaya
7. Buatlah sebuah latar belakang proposal kegiatan festival pentas seni dan budaya tradisional antar SMA Kabupaten Bone
Latar belakang proposal merupakan salah satu bagian dalam proposal kegiatan. Bagian ini digunakan untuk memberikan gambaran kepada penerima proposal terkait alasan diselenggarakannya suatu kegiatan.
Jika proposal yang dimaksud terkait dengan kegiatan festival pentas seni dan budaya tradisional antar SMA Kabupaten Bone, maka si pembuat proposal harus memberikan alasan yang tepat bukan hanya untuk mengadakan kegiatan festival pentas seni dan budaya tradisional yang dimaksud, tetapi juga untuk meningkatkan kepastian bahwa si penerima proposal akan berkenan membantu terlaksananya kegiatan tersebut.
Untuk membantu menjawab pertanyaan ini, berikut contoh latar belakang proposal yang bisa digunakan.
Seni dan olahraga tradisional merupakan salah satu perwujudan budaya luhur bangsa Indonesia. Secara khusus pada masyarakat di wilayah Kabupaten Bone, seni dan olahraga tradisional telah lama menjadi bagian dari kehidupan masyarakat. Akan tetapi, perlahan-lahan seni dan olahraga tradisional ini semakin kurang diminati oleh generasi muda. Seni dan olahraga yang ditawarkan dunia populer dinilai lebih menarik untuk digeluti, ketimbang seni dan olahraga tradisional.
Untuk mengantisipasi punahnya seni dan olahraga tradisional khas Bone, perlu adanya suatu kegiatan yang mampu menarik kembali minat masyarakat, khususnya generasi muda dalam mengenali dan mendalami seni dan olahraga tradisional yang sudah lama menjadi kebanggaan masyarakat Bone. Generasi muda perlu ditunjukkan bahwa meski bertajuk tradisional, seni dan olahraga tradisional khas Bone tidak kalah dengan seni dan olahraga populer pada dewasa ini, bahkan bisa dikatakan unggul dalam berbagai hal.
Dengan mempertimbangkan hal ini, maka kami pun memutuskan perlunya diadakan suatu kegiatan Festival Seni dan Olahraga Tradisional Khas Kabupaten Bone. Kegiatan ini menyasar para siswa SMA di Kabupaten Bone karena merekalah yang kelak akan menjadi penerus tradisi di wilayah Bone.
Demikian contoh latar belakang proposal yang bisa kamu gunakan.
Contoh lain terkait proposal yang bisa kamu pelajari, dapat kamu temukan pada halaman berikut:
https://brainly.co.id/tugas/9358464
Simpulan:
Latar belakang dalam sebuah proposal memiliki fungsi ganda. Di satu sisi, si pembuat proposal menggunakannya untuk menjelaskan alasan di balik penyelenggaraan suatu kegiatan dan betapa pentingya kegiatan tersebut. Di sisi lain, bagian ini juga digunakan untuk memberi kepastian pada si penerima proposal bahwa kegiatan yang diadakan memiliki banyak manfaat dan dengan demikian perlu didukung.
Kelas: SMA
Mata pelajaran: Bahasa Indonesia
Kategori: -
kata kunci: latar belakang, proposal
8. rumuskan maksud dan tujuan proposal kegiatan festival pentas seni dan budaya tradisional antar sma kabupaten bone
Tujuannya untuk mengenalkan seni dan budaya tradisional
9. contoh proposal kaligrafi seni budaya
A. Latar belakang B. Dasar hukum C. Visi dan misi D. Peran sanggar seni E. Tujuan F. Sarana dan prasarana yang dibutuhkan G. Pendanaan H. Pengelola I. Penutup
10. Buatlah sebuah latar belakang proposal kegiatan festival pentas seni dan budaya tradisional antar sma kabupaten bone
Latar belakang sebuah proposal kegiatan akan menceritakan sedikit alasan mengapa suatu acara atau kegiatan akan dilaksanakan, terlepas dari tujuan adanya suatu kegiatan tersebut. Berikut adalah contoh isi naskah proposal bagian latar belakang dengan tema pentas seni dan budaya tradisional antar SMA kabupaten bone supaya #JadiRankingSatu
Pembahasan:Latar Belakang
Budaya adalah suatu kegiatan atau pembiasaan yang dibawa dan hadir dalam masyarakat dan diakui keberadaannya dalam masyarakat tersebut. Budaya meruapakan ciri kearifan lokal suatu daerah, menjadi unsur intrinsik yang mencirikan suatu interaksi sosial. Budaya adalah ciri yang utama untuk membedakan suatu suatu suku dan menjadi identitas suku tersebut.
Namun, era globalisasi yang makin mendarah daging dan mengental dalam kehidupan bermasyarakat saat ini, agaknya bisa menggeser dan menghilangkan biji dan semai kebudayaan yang ada. Tergantikannya dengan handphone, video games, dan budaya asing yang masuk, menjadikan budaya lokal tersingkirkan di kaum anak muda saat ini. Parahnya lagi, banyak anak muda yang tidak lagi mengenal budaya bahkan bahasa lokalnya.
Kegiatan festival pentas seni dan budaya tradisional antar SMA kabupaten bone, merupakan ajang yang kami galakkan untuk mengurangi batas permasalahan diatas. Mencoba meleburkan dunia anak muda ke dalam budaya yang dulu diajarkan dan dibawa oleh nenek moyangnya sebagai jati diri dan identitas.
Kegiatan ini bertujuan untuk mempertahankan existensi kebudayaan lokal dan menyebar luaskannya di kalangan anak muda.
Pelajari lebih lanjutMateri tentang ciri ciri proposal https://brainly.co.id/tugas/15066990
Materi tentang struktur proposal https://brainly.co.id/tugas/10198377
Materi tentang berbicara dimuka umum https://brainly.co.id/tugas/19175117
Detail JawabanKelas : IX
Mapel : Bahasa Indonesia
BAB : Menulis Laporan
Kode : 9.1.13
11. Rumuskan maksud dan tujuan proposal festival pentas seni dan budaya tradisional antar sma kabupaten bone
tujuannya adalah untuk melestarikan seni budaya indonesia agar tetap terjaga
kalau salh jangan marah...
12. Festival pentas seni dan budaya tradisional antar SMA Kabupaten Bone ,Berdasarkan judul tersebut buatlah sebuah latar belakang proposal kegiatan tersebut
Latar belakang proposal merupakan salah satu bagian dalam proposal kegiatan. Bagian ini digunakan untuk memberikan gambaran kepada penerima proposal terkait alasan diselenggarakannya suatu kegiatan.
Jika proposal yang dimaksud terkait dengan kegiatan festival pentas seni dan budaya tradisional antar SMA Kabupaten Bone, maka si pembuat proposal harus memberikan alasan yang tepat bukan hanya untuk mengadakan kegiatan festival pentas seni dan budaya tradisional yang dimaksud, tetapi juga untuk meningkatkan kepastian bahwa si penerima proposal akan berkenan membantu terlaksananya kegiatan tersebut.
Untuk membantu menjawab pertanyaan ini, berikut contoh latar belakang proposal yang bisa digunakan.
Seni dan olahraga tradisional merupakan salah satu perwujudan budaya luhur bangsa Indonesia. Secara khusus pada masyarakat di wilayah Kabupaten Bone, seni dan olahraga tradisional telah lama menjadi bagian dari kehidupan masyarakat. Akan tetapi, perlahan-lahan seni dan olahraga tradisional ini semakin kurang diminati oleh generasi muda. Seni dan olahraga yang ditawarkan dunia populer dinilai lebih menarik untuk digeluti, ketimbang seni dan olahraga tradisional.Untuk mengantisipasi punahnya seni dan olahraga tradisional khas Bone, perlu adanya suatu kegiatan yang mampu menarik kembali minat masyarakat, khususnya generasi muda dalam mengenali dan mendalami seni dan olahraga tradisional yang sudah lama menjadi kebanggaan masyarakat Bone. Generasi muda perlu ditunjukkan bahwa meski bertajuk tradisional, seni dan olahraga tradisional khas Bone tidak kalah dengan seni dan olahraga populer pada dewasa ini, bahkan bisa dikatakan unggul dalam berbagai hal.Dengan mempertimbangkan hal ini, maka kami pun memutuskan perlunya diadakan suatu kegiatan Festival Seni dan Olahraga Tradisional Khas Kabupaten Bone. Kegiatan ini menyasar para siswa SMA di Kabupaten Bone karena merekalah yang kelak akan menjadi penerus tradisi di wilayah Bone.
Demikian contoh latar belakang proposal yang bisa kamu gunakan.
Contoh lain terkait proposal yang bisa kamu pelajari, dapat kamu temukan pada halaman berikut:
brainly.co.id/tugas/9358464
Simpulan:
Latar belakang dalam sebuah proposal memiliki fungsi ganda. Di satu sisi, si pembuat proposal menggunakannya untuk menjelaskan alasan di balik penyelenggaraan suatu kegiatan dan betapa pentingya kegiatan tersebut. Di sisi lain, bagian ini juga digunakan untuk memberi kepastian pada si penerima proposal bahwa kegiatan yang diadakan memiliki banyak manfaat dan dengan demikian perlu didukung.
Kelas: IX
Mata pelajaran: Bahasa Indonesia
Kategori: Mendeskripsikan sesuatu
Kata kunci: latar belakang, proposal
13. Rumuskan tujuan proposal Festival Budaya!
Jawaban:
Tujuan proposal Festival Budaya adalah sebagai berikut.
Proposal ditujukan untuk memperoleh bantuan penyelenggaraan kegiatan Festival Budaya. Bantuan dapat dihadirkan baik dalam bentuk materi maupun nonmateri.
Penjelasan:
Dalam hal ini, proposal yang dihadirkan merupakan proposal permintaan. Melalui proposal semacam ini, penerima proposal dapat menyalurkan bantuan baik melalui bantuan dana, properti, maupun bantuan lainnya. Selain dalam bentuk sukarela, bantuan juga dapat diberikan dalam skema sponsor.
Pelajari lebih lanjut tentang materi proposal pada https://brainly.co.id/tugas/10871368
#BelajarBersamaBrainly
14. Rumuskan maksud dan tujuan proposal festival pentas seni dan budaya tradisional antar sma kabupaten bone
maksud dan tujuan untuk diakannya festifal pentas seni budaya antar sma bertujuan untuk penggalang dana,media hiburan,serta untuk media pendidikan
15. Buatlah sebuah latar belakang proposal kegiatan festival pentas seni dan budaya tradisional antar SMA kabupaten bone
Seiring perkembangan waktu dan pesatnya perkembangan teknologi dan informasi serta kurangnya minat dan perhatian para pemuda terhadap seni dan budaya asli milik Indonesia yang semestinya kita lestarikan kini tenggelam di tengah-tengah begitu kuatnya arus budaya asing yang masuk hingga ke pelosok-pelosok desa. Hanya sedikit saja ada seorang remaja ataupun pemuda kita yang bisa membawakan tarian tradisional dan sesuatu yang aneh jika kita menemukan seseorang yang mengenakan batik dalam kesehariannya. Pergeseran adat dan budaya tampaknya telah merubah wajah anak-anak negeri yang lebih memilih budaya asing untuk mereka banggakan. Masuknya budaya barat yang mendapat respon positif dari kalangan remaja tanpa adanya filter dan penyeimbang dari budaya lokal mengakibatkan para remaja, pemuda dan sebagian besar masyarakat mengalami kerancuan dalam memahami dan membedakan antara budaya asli milik Indonesia dengan budaya asing. Melihat kondisi dan fakta di atas pantas kiranya kita memberikan perhatian lebih terhadap permasalahan tersebut dan inilah yang menjadi latarbelakang kami sebagai organisasi Mahasiswa "Indonesia Sosial Komunitas" (INSOSKOM) akan menyelenggarakan kegiatan Festival lintas kampus dan Pentas Seni Budaya
Post a Comment for "Contoh Proposal Festival Seni Dan Budaya"